Sabtu, 21 Maret 2015

Fitur Shared Folder pada Virtual Box

Apakah anda banyak membutuhkan file yang ada di komputer utama?  VirtualBox memiliki fitur Shared Folder yang memungkinkan anda untuk membagi folder komputer utama agan dengan virtual machine. agan harus mengatur terlebih dahulu dari setiap virtual machine yang ada di VirtualBox  dan melakukan Shared Folder.

nih caranya gan :
1. klik menu Devices > Shared Folders
  

2. klik icon folder add, pojok kanan gan..  
masukkan folder yang akan di-share. 

3. Setelah itu, untuk bisa mengakses shared folder kita harus menginstall Guest Additions, Caranya klik menu Devices>Install Guest Additions 

4. Klik Next, untuk melanjutkan instalasi Guest Additions. ikuti prosesnya  :D
5. lalu Reboot sistem operasi di virtual Box, tunggu beberapa saat

ini hasilnya : 

Semoga Bermanfaat :)





Tidak ada komentar:

Posting Komentar